Praktek Menanam Tanaman Obat di Rumah




Assalamu 'alaikum wr.wb.
Pada praktek penanaman tanaman obat ini, jenis tanaman yang saya tanam adalah sebagai berikut lengkap dengan fotonya :


1. Jahe

2. Kencur



3. Laos atau Lengkuas

Pasti kita sudah tau ya, manfaat dari masing-masing tanaman ini. Seperti Jahe mampu meringankan nyeri sendi atau reumatik, Lengkuas berguna juga untuk mengurangi nyeri sendi dan peradangan, dan Kencur berguna sebagai penambah nafsu makan dan stamina tubuh.
Sekian, semoga bermanfaat...

Comments

Popular posts from this blog

Manfaat Agama Bagi Kesehatan

Pemberdayaan Perekonomian di Era New Normal